Categories: Obat

Kombinasi Keytruda dan Kemoterapi Bisa Basmi Kanker Kulit Stadium Lanjut

Kombinasi Keytruda dan Kemoterapi Bisa Basmi Kanker Kulit Stadium Lanjut 

OBATDIGITAL – Harapan baru bagi penderita kanker kulit (melanoma). Sebuah studi yang berlangsung 3 tahun dan digarap ilmuwan University of Colorado Cancer Center (CU), Amerika Serikat menunjukkan bahwa pengobatan multiobat baru untuk pasien dengan melanoma stadium IV.



Gejala kanker kulir Bu

Periset meneliti kombinasi obat imunoterapi umum pembrolizumab (Keytruda) dengan all-trans retinoic acid (ATRA), obat kemoterapi yang menargetkan sel penekan turunan myeloid.

Hasil studi yang baru saja diterbitkan dalam jurnal Clinical Cancer Research – dikutip oleh Science Daily (16/12/2022) -para peneliti CU menemukan bahwa kombinasi obat tersebut efektif, dengan tingkat respons keseluruhan sebesar 71%.

Lalu, lima puluh persen pasien mengalami respons lengkap, dan tingkat kelangsungan hidup keseluruhan satu tahun adalah 80%.

“Kami tahu imunoterapi efektif untuk banyak pasien melanoma, tetapi tidak bekerja untuk semua orang. Terkadang tumor menekan sistem kekebalan dan mencegah reaksi kekebalan,” kata anggota Pusat Kanker CU Martin McCarter, yang memimpin uji klinis.

Pihaknya sangat tertarik untuk mencoba mengatasi penekanan kekebalan ini, dan dengan mempelajari pasien melanoma kami di pusat kanker.

“Kami mengidentifikasi populasi sel tertentu, yang disebut sel penekan turunan myeloid, yang berperan dalam imunosupresi yang diinduksi melanoma.”

Aries Kelana

Pernah menjadi redaktur kesehatan di sejumlah media cetak nasional dan media online. pernah menjadi pemimpin redaksi di media online nasional, pernah menjadi juri beberapa lomba penulisan jurnalistik, lomba penulisan dokter. Selain itu, pernah menjuarai berbagai lomba penulisan jurnalistik tingkat nasional dan internasional. Menulis buku dan menjadi editor beberapa buku karya dokter.

Recent Posts

Ini Prestasi Mayapada Hospital Sehingga Mendapat Penghargaan Level Asia

Mayapada Hospital meraih penghargaan Helhcare Asia Awards 2024 di bidang ketahanan dan sumberdaya manusia.

2 hari ago

Ngeri, Obat GERD Dikaitkan Dengan Migrain

OBATDIGITAL - GERD merupakan salah satu penyakit pencernaan yang banyak diderita banyak orang, termasuk kalangan…

5 hari ago

Dinilai Sukses Bikin Sistem Rujukan Nasional, RS Jantung Harapan Kita Sabet Dua Penghargaan Sekaligus

OBATDIGITAL - Pusat Kardiovaskular Nasional Harapan Kita (NCCHK) atau dikenal dengan nama Rumah Sakit jantung…

7 hari ago

Lewat Teater Musikal, YKI Yakinkan Pasien Kanker Tak Perlu Takut Berobat

OBATDIGITAL - Dalam menyambut hari ulang tahun (HUT) ke-47, Yayasan Kanker Indonesia (YKI) menggelar acara…

1 minggu ago

Tanaman Ini Diklaim Peneliti Bisa Menyembuhkan Penyakit Neuropati

OBATDIGITAL - Blessed thistle (Cnicus benedictus) adalah tanaman dalam keluarga Asteraceae dan juga tumbuh di…

2 minggu ago

Siapa Raja Farmasi Tahun 2023? Ini Sosoknya

OBATDIGITAL - Novo Nordisk selayaknya berterima kasih Ozempic dan dan Wegovy. Berkat obat diabetes dan…

2 minggu ago

This website uses cookies.